Pengertian Gitapati dan Perbedaan dengan Mayoret

pengertian gitapati

Saat ada perayaan atau lomba, kamu pasti sering melihat adanya marching band yang turut menyemarakkan acara. Dengan alunan musiknya yang meriah, drumnya yang bergema, lengkap dengan seragamnya yang berkerlap-kerlip, dan topi berbulunya yang khas. Kehadiran marching band selalu mampu menyedot perhatian para pengunjung. Namun, dalam marching band terdapat beberapa istilah seperti gitapati, mayoret, dan lainnya …

Read more

Pengertian Teknik Pinching dan Langkah Pembuatan Tembikar

pengertian teknik pinching dan langkah utama pembuatan tembikar

Ketika Anda pertama kali memutuskan ingin membuat tembikar atau gerabah sendiri, kemungkinan besar teknik pertama yang perlu Anda pelajari adalah teknik pinching. Tapi, sudah tahukah Anda pengertian teknik pinching dalam proses pembuatan gerabah? Berikut ini penjelasannya! Pengertian Teknik Pinching Teknik pinching adalah salah stau teknik dalam pembuatan tembikar, gerabah, atau keramik dengan membentuk tanah liat …

Read more

Cara Mendownload E-book di Google Books Gratis HP & PC

Platform Google Books memudahkan pembaca membaca lebih banyak buku tanpa harus terhubung dengan internet. Bagaimana bisa? Baca cara mendownload ebook di Google Books di bawah ini. Mengapa Harus Download E-book? Karena dengan ebook di Google Books Anda dapat: Melihat cuplikan, sinopsis, paragraf awal, dan chapter ebook yang berbayar. Menyimpan dan membaca buku melalui aplikasi. Mengakses …

Read more

Cara Membuat Aksara Bali di Macbook dan PC

cara install aksara bali di macbook

Anda mungkin terbiasa menulis aksara Bali menggunakan tangan, lantas bisakah menulis aksara Bali di komputer/laptop terutama jenis macbook? Jika Anda ingin melakukannya, baca cara membuat aksara Bali di Macbook di bawah ini. Termasuk cara menggunakan aksara Bali di berbagai aplikasi dan PC, bahkan untuk Anda yang tidak ingin mengunduh aplikasi. Bagaimana Cara Membuat Aksara Bali …

Read more